Rabu, 20 April 2011

CPU


Setiap CPU dibuat untuk melaksanakan sekumpulan oerasi-mikro tertentu. Rangkaian operasi-operasi tersebut, disebut sebagai intruksi mesin, digunakan untuk memprogram komputer.
CPU terbentuk atas tiga bagian utama yaitu :
Kumpulan Register
  Kumpulan register tersebut dapat menyimpan informasi sementara yang diperlukan untuk melaksanakan sebuah intruksi atau kumpulan intruksi (program).
 Unit Aritmatika dan Logika ( ALU atau arithmetic and logical unit )
  ALU menggunakan nilai-nilai yang tersimpan dalam kumpulan register untuk melakukan operasi aritmatika dan logika.
 Unit Kendali Logika ( CLU atau control logic unit )
  CLU mengendalikan sistem dalam 2 cara :
  1. Dengan mengarahkan transfer ke dan dari register baik ke maupun dari       memori, Alu dan register lainnya.
            2. Dengan memerintahkan ALU ke operasi yang akan dijalankan.
  

Tidak ada komentar:

Posting Komentar